Strategi Pemasaran Toserba Murah Jaya Ditinjau Dari Syariah Marketing

Amalina, Nuril (2017) Strategi Pemasaran Toserba Murah Jaya Ditinjau Dari Syariah Marketing. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
cover_Pra BAB.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (373kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (520kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (256kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (427kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (304kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (292kB)
[img] Text
nota dinas_IMG_20170705_0010.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Pemasaran merupakan sebuah cara pengenalan produk kepada masyarakat guna pencapaian tujuan dari usaha, konsep pemasaran yang baik bukan hanya pencapaian tujuan duniawi semata namun juga dapat menunjang kemaslahatan manusia, hal ini terdapat didalam konsep syariah marketing. Toserba Murah Jaya merupakan usaha ritail dalam pemasaranya mengutamakan pelayanan konsumen dan Toserba Murah Jaya selalu memberikan diskon pada barang dagangannya . Dari latar belakang tersebut, maka fokus penelitian ini adalah: 1) Bagaimana strategi pemasaran Toserba Murah Jaya?, 2) Bagaimana strategi pemasaran Toserba Murah Jaya ditinjau dari syariah marketing ?. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, serta bersifat deskriptif. Dalam pengumpulan data peneliti melakukan wawancara dengan pemilik, pemasar, pengembang dan konsumen toserba Murah Jaya untuk mengetahui bagaimana strategi pemasaran yang diterapkan di toserba Murah Jaya .Tahap terakhir yang dilakukan adalah pengecekan keabsahan data dengan menggunakan Ketekunan pengamatan dan Triangulasi (triangulation) yang di dapatkan dari label harga dan wawancara dengan konsumen. Hasil penelitian strategi pemasaran yang digunakan pada toserba Murah Jaya menerapkan elemen dari bauran pemasaran yaitu product, promotion, price dan place. 1) Product: barang dagangan yang dijual di toserba Murah Jaya yaitu perabotan rumah tangga 2) Price: harga yang ditawarkan di toserba Murah Jaya telah sesuai dengan standart harga pasar. Toserba Murah Jaya juga memberikan dua pilihan sistim pembayaran yaitu hutang dan cash pada konsumen yang notabene pedagang 3)Place: distribusi pada toserba Murah Jaya menjual barang dagangannya di toko 4) Promotion: promosi yang digunakan di toserba Murah Jaya yaitu promosi diskon dan personal selling. Jika ditinjau dari syariah marketing, strategi pemasaran yang diterapkan oleh toserba Murah Jaya selayaknya lebih menerapkan nilai-nilai syariah marketing, terlebih dari temuan peneliti di toserba Murah Jaya yang meliputi, diskon yang diberikan masih dengan sistim penaikan harga barang dari standar harga pasar, harga dirasa belum sesuai dengan penamaan toserba Murah Jaya yaitu selayaknya harganya murah, dan masih memilah-milah konsumen untuk pelayanan sistim hutang dan akad pesanan.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES (inc : Akuntansi, Perbankan, Manajemen, Pemasaran, Pariwisata, dll) > 1505 Marketing
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Jurusan Ekonomi Syariah
Depositing User: Muhamad Hamim
Date Deposited: 18 Dec 2018 07:17
Last Modified: 18 Dec 2018 07:17
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/60

Actions (login required)

View Item View Item