Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua, Motivasi Belajar, Dukungan Orang Tua, Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di Mtsn 9 Nganjuk

Amalia, Laili Rizki (2023) Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua, Motivasi Belajar, Dukungan Orang Tua, Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di Mtsn 9 Nganjuk. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
932109319_prabab.pdf

Download (864kB)
[img] Text
932109319_bab1.pdf

Download (660kB)
[img] Text
932109319_bab2.pdf

Download (616kB)
[img] Text
932109319_bab3.pdf

Download (403kB)
[img] Text
932109319_bab4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (965kB)
[img] Text
932109319_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (557kB)
[img] Text
932109319_bab6.pdf

Download (389kB)
[img] Text
932109319_daftarpustaka.pdf

Download (402kB)
[img] Text
932109319_sp.pdf

Download (407kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: 1) Pengaruh kondisi sosial ekonomi orang tua terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak di MTsN 9 Nganjuk, 2) Pengaruh motvasi belajar terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak di MTsN 9 Nganjuk, 3) pengaruh dukungan orang tua terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak di MTsN 9 Nganjuk, 4) pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak di MTsN 9 Nganjuk, 5) Pengaruh kondisi sosial ekonomi orang tua, motivasi belajar, dukungan orang tua, dan kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran akidah akhlak di MTsN 9 Nganjuk. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, dengan populasinya adalah siswa kelas VII, VIII dan IX MTsN 9 Nganjuk sebanyak 318 siswa. Sampel diambil sebanyak 177 siswa yang tersebar dalam 12 kelas. Teknik pengambilan sampel menggunakan jenis Stratified Random Sampling dengan pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah tekhnik analisis data korelasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara kondisi sosial ekonomi orang tua terhadap prestasi belajar dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,927 dan koefisien determinasi 0,859. Hal ini berarti 85,9% ditentukan oleh kondisi sosial ekonomi orang tua. 2) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara motivasi belajar terhadap prestasi belajar dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,972 dan nilai koefisien determinasi 0,945. Hal ini berarti 94,5% ditentukan oleh motivasi belajar siswa. 3) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara dukungan orang tua terhadap prestasi belajar dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,907 dan nilai koefisien determinasi 0,822. Hal ini berarti 82,2% ditentukan oleh dukungan orang tua. 4) Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,910 dan nilai koefisien determinasi 0,828. Hal ini berarti 82,8% ditentukan oleh kecerdasan emosional. 5) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan secara simultan antara kondisi sosial ekonomi orang tua, motivasi belajar, dukungan orang tua, dan kecerdasan emosional secara bersama-sama terhadap prestasi belajar sebesar 96,7% dengan koefisien korelasi sebesar 0,983.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130211 Religion Curriculum and Pedagogy (Kurikulum dan Pedagogi Agama)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Laili RIzki Amalia
Date Deposited: 06 Jul 2023 07:03
Last Modified: 06 Jul 2023 07:03
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/8928

Actions (login required)

View Item View Item