Pengembangan media pembelajaran monopoli tema keragaman budaya (moraya)” di kelas IV Sekolah Dasar Islam Yayasan Perguruan Assa’idiyyah Kota Kediri

Chasanah, Ratna Dwi (2022) Pengembangan media pembelajaran monopoli tema keragaman budaya (moraya)” di kelas IV Sekolah Dasar Islam Yayasan Perguruan Assa’idiyyah Kota Kediri. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
932608518_prabab.pdf

Download (1MB)
[img] Text
932608518_bab1.pdf

Download (443kB)
[img] Text
932608518_bab2.pdf

Download (558kB)
[img] Text
932608518_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (618kB)
[img] Text (Berdasarkan data yang diperoleh pada SDI YP. Assa’idiyyah Kota Kediri di kelas IV terdapat permasalahan yaitu kurangnya memahami materi pembelajaran yang disampaikan oleh pendidik.)
932608518_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
932608518_bab5.pdf

Download (315kB)
[img] Text
932608518_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Ratna SPU.pdf

Download (350kB)

Abstract

Berdasarkan data yang diperoleh pada SDI YP. Assa’idiyyah Kota Kediri di kelas IV terdapat permasalahan yaitu kurangnya memahami materi pembelajaran yang disampaikan oleh pendidik. Materi yang dimaksud merupakan materi keragaman budaya yang terdapat pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS). Adanya permasalahan ini membuat peneliti tertarik untuk meneliti permasalahan tersebut. Penelitian dilakukan di SDI YP. Assa’idiyyah Kota Kediri dengan tujuan penelitian : 1) Mengetahui proses pengembangan media pembelajaran monopoli keberagaman budaya di SDI YP Asa'idiyyah kota Kediri, 2) Mengetahui tingkat kelayakan media pembelajaran monopoli keberagaman budaya di SDI YP Asa'idiyyah kota Kediri, 3) Mengetahui tingkat efektivitas media pembelajaran monopoli keberagaman budaya di SDI YP Asa'idiyyah kota Kediri.Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode research and development atau yang artinya metode penelitian dan pengembangan (RnD). Dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara, angket dan tes. Untuk menguji keabsahan data yang didapatkan oleh peneliti menggunakan metode triangulasi sumber. Hasil dari penelitian yang didapatkan berupa : 1) proses pengembangan media pembelajaran monopoli melalui beberapa tahapan, yaitu analisis, desain, mengembangkan, implementasi dan evaluasi; 2) hasil validasi media yang didapatkan dari ahli materi 94% dengan kualifikasi layak, sedangkan hasil validasi dari ahli media 1 didapatkan 84,4% dan dari ahli media 2 didapatkan prosentase 90% dengan kualifikasi layak untuk diterapkan; 3) efektivitasdidapatkan dari hasil responden peserta didik dalam kelompok kecil 96,6% dan respondek kelompok besar 95%, sedangkan nilai pre-test dan post-test siswa menunjukkan bahwa setelah menggunakan media pembelajaran monopoli nilai siswa lebih baik yaitu dari rata-rata nilai 41 menjadi 85 untuk skor N-Gain yang didapatkan masing�masing dari uji coba kelompok kecil 0,68704 dan uji coba kelompok besar 0,73445 dimana dalam uji coba kelompok besar skor N-Gain tersebut masuk dalam kualifikasi sedang.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1399 Other Education > 139999 Education not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Ratna Dwi Chasanah
Date Deposited: 05 Jun 2023 06:41
Last Modified: 05 Jun 2023 06:41
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/8469

Actions (login required)

View Item View Item