Muwaffiqin, Uzza (2025) UPAYA GURU MATA PELAJARAN FIQIH DALAM MENINGKATKAN PRESTASI SISWA DI KELAS VIII MTS ABDULLOH TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Undergraduate (S1) thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KEDIRI.
|
Text
932119511_prabab.pdf Download (1MB) |
|
|
Text
932119511_bab1.pdf Download (507kB) |
|
|
Text
932119511_bab2.pdf Download (1MB) |
|
|
Text
932119511_bab3.pdf Download (507kB) |
|
|
Text
932119511_bab4.pdf Download (643kB) |
|
|
Text
932119511_bab5.pdf Download (507kB) |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (93kB) |
|
|
Text
932119511_lampiran_lampiran.pdf Download (2MB) |
|
|
Text
Surat_Pernyataan_Upload.pdf Restricted to Repository staff only Download (238kB) |
Abstract
ABSTRAK Moh. Uzza Muwaffiqin, Dosen Pembimbing: Salma Suniyah, M.Pd. dan. ZainalFanani, M.Pd.: Upaya Guru Mata Pelajaran Fiqih dalam Meningkatkan PrestasiSiswa di Kelas VIII MTs Abdulloh Tahun Pelajaran 2016/2017 Kata Kunci: Upaya Guru, Prestasi Fiqih Guru merupakan tenaga profesional yang memahami hal-hal yang bersifatfisolosofis dan konseptual dan harus mengetahui hal-hal yang bersifat teknis terutamahal-hal yang berupa kegiatan mengelola dan melaksanakan kegiatan belajar mengajar(pembelajaran). Untuk meningkatkan kualitas pembelajaran yang tinggi maka harusmelalui pengelolaan kelas yang baik. Dalam proses belajar mengajar Fiqh inidiharapkan terjadinya perubahan dalam diri anak, baik aspek kognitif, afektif,maupun psikomotorik. Dengan adanya tiga aspek tersebut diharapkan akanberpengaruh terhadap tingkah laku anak didik, yang mana akhirnya cara berfikir,merasa dan melakukan sesuatu itu akan menjadi relative menetap dan membentukkebiasaan tingkah laku yang lebih baik dalam arti berdasarkan pendidikan agamaBerdasarkan hal tersebut maka peneliti mengangkat judul “Upaya Guru MataPelajaran Fiqih dalam Meningkatkan Prestasi Siswa di Kelas VIII MTs AbdullohTahun Pelajaran 2016/2017”. Penelitian ini mengkaji tentang "Upaya Guru Mata Pelajaran Fiqih dalamMeningkatkan Prestasi Siswa di Kelas VIII MTs Abdulloh Tahun Pelajaran2016/2017”.Penelitian ini jika dilihat dari lokasi sumber datanya termasuk kategoripenelitian lapangan menggu Adapun alasan peneliti menggunakan jenis penelitian Kualitatif denganpendekatan studi kasus, data diperoleh melalui dokumentasi, observasi danwawancara dengan narasumber, kemudian data yang telah diperoleh dilakukananalisa dengan direduksi, dilakukan paparan data dan terakhir penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian diperoleh kesimpulan sebagai berikut 1) Upaya guru fiqhdalam meningkatkan kualitas prestasi belajar peserta didik di MTs Abdulloh adalahsebagai berikut:a) Memberikan motivasi pada peserta didik, b) menggunakan strategipembelajaran yang variatif, c) Menggunakan metode pembelajaran yang sesuaidengan situasi dan kondisi peserta didik,d) Menggunakan media pembelajaran yangmenarik sesuai dengan materi pembelajaran. 2. Faktor penghambat dan pendukungupaya guru Fiqh dalam meningkatkan kualitas prestasi belajar peserta didik di MTsAbdulloh, Faktor penghambat adalah a) Ada peserta didik yang berkemampuankurang, b) Pengawasan dan tanggungjawab Madrsah hanya disekolah tidakdilingkungan rumah, c) Kurangnya kesadaran para peserta akan pentingnya belajardan lebih suka bermain Hp. Faktor pendukung guru Fiqh dalam meningkatkankualitas prestasi belajar peserta didik yang ada di MTs Abdulloh, a) MemberikanMotivasi pembelajaran, b) Fasilitas penunjang yang memadai, c) Memberikanpengalaman lebih nyata melalui praktek jia diperlukan, d) Menarik perhatian dan minat siswa dalam belajar
| Item Type: | Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1)) |
|---|---|
| Subjects: | 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1301 Education Systems > 130108 Technical, Further and Workplace Education (Pendidikan dan pelatihan) |
| Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Agama Islam |
| Depositing User: | MOH. UZZA MUWAFFIQIN |
| Date Deposited: | 19 Dec 2025 03:18 |
| Last Modified: | 19 Dec 2025 03:18 |
| URI: | https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/20087 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
