Kepemimpinan Kepala Madrasah Tsanawiyah Darussalam Krempyang Tanjunganom Nganjuk Dalam Meningkatkan Profesionalisme Kinerja Guru

SAFI’I, MOH. ATIQ AZIZ (2017) Kepemimpinan Kepala Madrasah Tsanawiyah Darussalam Krempyang Tanjunganom Nganjuk Dalam Meningkatkan Profesionalisme Kinerja Guru. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
COVER_HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (817kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (170kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (169kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (164kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (133kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (137kB)
[img] Text
lampiran gambar_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Padadasarnya pendidikan sejak dulu sampai sekarang sangatlah dibutuhkan, untuk meningkatkan kualitas SDM, dalam kemajuan suatu kehidupan. Oleh karena itu pendidikan selalu mendapatkan perha tian khusus. Dengan munculnya pendidikan, pendidikan merupakan instrument atau alat yang penting untuk mengembangkan potensi yang dimiliki manusia yaitu sebagai makhluk yang harus di didik, yang dapat di didik dan mendidik melalui pendidikan, diharapkan manusia menjadi makhluk yang optimis dalam menetapkan masa depan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: Bagaimana Kepemimpinan Kepala Madrasah Tsanawiyah Darussalam Krempyang?, Bagaimana Kepemimpinan Kepala Madrasah Tsanawiyah Darussalam krempyang Dalam Meningkatkan Profesionalisme Kinerja Guru?, Apa faktor pendukung dan penghambat dalam Meningkatkan Profesionalisme Kinerja Guru?. Dalam halini merupakan penelitian kualitatif yang menggunakan metode deskriptif. Adapaun dalam teknik pengumpulan data peneliti menggunakan bentuk wawancara secara mendalam yang dilaksanakan di Madrasah Tsanawiyah Darussalam krempyang, yang khususnya kepada kepala madrasah dan para guru.Sedangkan dalamtek nik analisis data dalam penelitian penulis menggunakan sistem interaktif, yaitu reduksi data, penyajian data serta penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Kepemimpinan Kepala MTs Darussalam Krempyang telah melaksanakan perandan tugasnya. Hal terserbut dibuktikan melalui, pengelolaan pengajaran, pengelolaan kepegawaian, pengelolaan kesiswaan. Dalam pelaksanaanya tidak terlepas dari sebuah pendukung dan penghambat. Adapun factor pendukung, tenaga pendidik mayoritas alumni, lingkungan kelas yang nyaman dan kondusif, kemampuan dan sikap guru yang komunikatif dan beradaanya didalam pesantren. Serta faktor penghambat kurang maksimalnya jam matapelajaran, belum sempurnanya tenaga pendidik (dalam bidangnya), masih terbatasnya sarana prasarana. Oleh karena itu kurang - kekurangan yang ada harap ditingkatkan dan dilengkapi, agar terciptanya pendidikan yang bermutu dan berkualitas.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership (Administrasi Pendidikan, Manajemen dan Kepemimpinan)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Muh Hamim
Date Deposited: 22 Feb 2019 01:56
Last Modified: 22 Feb 2019 01:56
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/197

Actions (login required)

View Item View Item