Dukungan Sosial Suami Pada Ibu Hamil Trimester III Yang Mengalami Panic Attack (Studi Kasus Di Dusun Plosorejo Desa Sumberagung Kecamatan Plosoklaten Kabupaten Kediri)

Latifah, Ulfi Ni'matul (2023) Dukungan Sosial Suami Pada Ibu Hamil Trimester III Yang Mengalami Panic Attack (Studi Kasus Di Dusun Plosorejo Desa Sumberagung Kecamatan Plosoklaten Kabupaten Kediri). Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
933404116_prabab.pdf

Download (2MB)
[img] Text
933404116_bab1.pdf

Download (271kB)
[img] Text
933404116_bab2.pdf

Download (648kB)
[img] Text
933404116_bab3.pdf

Download (501kB)
[img] Text
933404116_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (603kB)
[img] Text
933404116_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (615kB)
[img] Text
933404116_bab6.pdf

Download (185kB)
[img] Text
933404116_daftarpusakadocx.pdf

Download (393kB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian Studi kasus, Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan Teknik wawancara,observasi dan dokumentasi.Subjek penelitian ini menggunakan 3 ibu dengan usia kehamilan trismester III yang mengalami panic attack dan 3 suami.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Teknik deskriptif analitik yang dilakukan dengan 3 cara yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.Keabsahan data pada penelitian ini menggunakan triangggulasi Hasil dari penelitian ini di ketahui bahwa : pada ketiga subjek mendapatkan hasil gambaran dari dukungan yang di peroleh dari suami meliputi subjek pertama AG dukungan sosialnya lebih menonjol pada dukungan secara emosional yaitu dengan mendengarkan keluh kesah istri selama kehamilan,subjek kedua SG dukungan sosialnya lebih banyak menonjol pada dukungan instrumental yaitu Ketika istri mengalami masalah kehamilan beliau selalu mendamping dan siap Ketika istri membutuhkan dirinya Subjek ketiga PR dukungan sosialnya lebih banyak menonjol pada dukungan informasi yaitu dengan sigap mencari informasi-informasi baik dibidan maupun di aplikasi tentang kehamilan sebab pada subjek PR beliau tidak bisa mendamping maupun mendengarkan keluh kesah istri secara langsung.sebagi istri dari ketiga subjek yang mengalami panik attack mengalami perubahan Yang sangat signifikan dan merasa lebih baik dari yang sebelumnya.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES (Ilmu Psikologi dan Kognitif) > 1701 Psychology > 170113 Social and Community Psychology
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Jurusan Psikologi Islam
Depositing User: Ulfi Ni`Matul Latifah
Date Deposited: 06 Feb 2024 06:56
Last Modified: 06 Feb 2024 06:56
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/11872

Actions (login required)

View Item View Item