Hubungan Antara Efikasi Diri Akademik Dan Konsep Diri Akademik Dengan Resiliensi Akademik Mahasiswa IAIN Kediri Angkatan Tahun 2020

Kurniawanti, Atik (2023) Hubungan Antara Efikasi Diri Akademik Dan Konsep Diri Akademik Dengan Resiliensi Akademik Mahasiswa IAIN Kediri Angkatan Tahun 2020. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
933401518_prabab.pdf

Download (496kB)
[img] Text
933401518_bab1.pdf

Download (4MB)
[img] Text
933401518_bab2.pdf

Download (5MB)
[img] Text
933401518_bab3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
933401518_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
933401518_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
933401518_bab6.pdf

Download (555kB)
[img] Text
933401518_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
933401518_lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi .pdf

Download (74kB)

Abstract

Kurniawanti, Atik. 2023. Hubungan Antara Efikasi Diri Akademik Dan KonsepDiri Akademik Dengan Resiliensi Akademik Mahasiswa KIP-K IAIN KediriAngkatan Tahun 2020. Skripsi, Program Studi Psikologi Islam, FakultasUshuuddin Dan Dakwah, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kediri.Pembimbing (1) Dr.H.M. Dimyati Huda, M.Ag dan (2) Drs. Moh. Irfan Burhani,M.Psi.Kata Kunci: Efikasi Diri Akademik, Konsep Diri Akademik, Resiliensi AkademikResiliensi akademik menjadi faktor penting yang mempengaruhikeberhasilan dalam mencapai prestasi yang diharapkan, resiliensi akademikmerupakan kemampuan individu untuk bangkit kembali dari tekanan. Datalapangan menunjukkan bahwa Mahasiswa KIP-K IAIN Kediri angkatan tahun2020 memiliki resiliensi yang tinggi. Secara teoritis resiliensi akademikdipengaruhi oleh efikasi diri akademik yaitu keyakinan atas kemampuan diri, dankonsep diri akademik yaitu pandangan individu terhadap diri sendiri. Penelitianini bertujuan untuk mengetahui 1) hubungan antara efikasi diri akademik denganresiliensi akademik Mahasiswa KIP-K IAIN Kediri ngkatan tahun 2020, 2)hubungan antara konsep diri akademik dengan resiliensi akademik MahasiswaKIP-K IAIN Kediri angkatan tahun 2020, 3) hubungan antara efikasi diriakademik dan konsep diri akademik dengan resiliensi akademik Mahasiswa KIP�K IAIN Kediri angkatan tahun 2020.Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan populasi mahasiswaKIP-K IAIN Kediri angkatan tahun 2020 sebanyak 252 mahasiswa. Teknikpengambilan sampel menggunakan simple random sampling dengan jumlahsampelnya yaitu 72 mahasiswa. Instrumen penelitian menggunakan skala likertyang disusun berdasarkan teori para ahli, resiliensi akademik menggunakan teoriMartin dan Marsh, efikasi diri akademik menggunakan teori Bandura, sedangkankonsep diri akademik menggunakan teori Calhoud dan Accocella. Teknik analisisdata menggunakan product moment dan regresi linier berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) terdapat hubungan yang positif dansignifikan antara efikasi diri akademik dengan resiliensi akademik, dengan nilai r�hitung > r-tabel yaitu 0,753 > 0,195 dan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Koefisienhubungan efikasi diri akademik terhadap resiliensi akademik sebesar 0,567 atau56,7 %. 2) terdapat hubungan positif yang signifikan antara konsep diri akademikdengan resiliensi akademik, engan nilai r-hitung > r-tabel yaitu 0,775 > 0,195 dannilai signifikan 0,000 < 0,05. Koefisien hubungan konsep diri akademik terhadapresiliensi akademik sebesar 0,600 atau 60,0 %. 3) terdapat hubungan positif dansignifikan antara efikasi diri akademik dan konsep diri akademik dengan resiliensiakademik, dengan nilai r-hitung > r-tabel yaitu 0,709 > 0,195 dan nilai signifikan0,000< 0,05. Koefisien hubungan variabel efikasi diri akademik dan konsep diriakademik terhadap resiliensi akademik sebesar 0,709 atau 70,9 %.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 17 PSYCHOLOGY AND COGNITIVE SCIENCES (Ilmu Psikologi dan Kognitif) > 1701 Psychology > 170103 Educational Psychology
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Jurusan Psikologi Islam
Depositing User: Atik Kurniawanti
Date Deposited: 03 Nov 2023 03:46
Last Modified: 03 Nov 2023 03:46
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/10678

Actions (login required)

View Item View Item