Farida, Umi (2015) Kegiatan Pramuka Dalam Meningkatkan Keberhasilan Pendidikan Agama Islam Di SMP Negeri 1 Semen. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.
Text
932103711-prabab.pdf Download (445kB) |
|
Text
932103711-full.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
932103711-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (93kB) |
|
Text
932103711-lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (970kB) |
Abstract
Kurangnya jam pelajaran pendidikan agama Islam di sekolah umum dapat menyebabkan pengajaran agama Islam berjalan kurang maksimal. Masalah inilah yang kadang menyebabkan keterbatasan pelajaran dalam memahami dan mengamalkan ajaran agama Islam. Maka dari itu diadakan kegiatan pramuka dalam meningkatkan keberhasilan Pendidikan Agama Islam di SMP Negeri 1 Semen. Sehingga peneliti ini di fokuskan pada: 1. Bagaimana kegiatan pramuka di SMP Negeri 1 Semen? 2. Apa nilai-nilai Pendidikan Agama Islam yang ditanamkan dalam pramuka? 3. Bagaiman peningkatan keberhasilan Pendidikan Agama Islam di SMP Negeri 1 Semen? Peneliti ini menggunakan pendekatan kualitatif, yaitu prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis/ lisan dari orang-orang (subjek) itu sendiri. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan untuk menganalisis data, penelitian melakukan reduksi data, displey data, dan penarikan kesimpulan. Dalam penelitian ini ditemukan kesimpulan dari kegiatan pramuka dalam meningkatkan keberhasilan pendidikan agama Islam di SMP Negeri 1 Semen adalah: a) melaksanakan kegiatan pramuka yaitu dengan pendalaman materi SKU tingkat penggalang. b) nilai-nilai yang ditanamkan dalam kegiatan pramuka yaitu: nilai aqidah, nilai syari’ah dan nilai akhlaq yang meliputi: nilai ketuhanan, nilai kedisiplinan, nilai kejujuran, nilai kepemimpinan, nilai toleransi, nilai tepat janji, nilai kesabaran, nilai kesopanan, nilai keikhlasan dan nilai tanggung jawab, dll. c) adapun peningkatan keberhasilan pendidikan agama Islam adalah ditunjang dengan kegiatan pramuka dikembangkan sesuai dengan materi PAI yang telah diberikan saat KBM. dan kegiatanya sebagaimana disesuaikan dengan pembelajaran PAI, menerapkan pola asuh positif, serta melakukan monitoring dan evaluasi pada setiap kegiatan.
Item Type: | Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjects: | 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1301 Education Systems > 130108 Technical, Further and Workplace Education (Pendidikan dan pelatihan) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Muh Hamim |
Date Deposited: | 18 Dec 2019 01:51 |
Last Modified: | 18 Dec 2019 01:51 |
URI: | https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/946 |
Actions (login required)
View Item |