Pengaruh Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Prabayar IM3 (Studi Kasus Pada Siswasiswi MAN 4 Madiun)

Widiarta, Zelika (2019) Pengaruh Harga Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Prabayar IM3 (Studi Kasus Pada Siswasiswi MAN 4 Madiun). Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
931336514_prabab.pdf

Download (851kB)
[img] Text
931336514_bab 1.pdf

Download (442kB)
[img] Text
931336514_bab 2.pdf

Download (402kB)
[img] Text
931336514_bab 3.pdf

Download (384kB)
[img] Text
931336514_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB)
[img] Text
931336514_bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)
[img] Text
931336514_bab 6.pdf

Download (152kB)
[img] Text
931336514_daftar pustaka.pdf

Download (193kB)
[img] Text
931336514_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (754kB)

Abstract

Harga, promosi dan keputusan pembelian adalah tiga hal yang saling berkaitan dengan erat. Harga dan promosi Kartu Prabayar IM3 dapat dijadikan untuk mengukur tingkat keputusan pembelian siswa-siswi MAN 4 Madiun. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel harga dan promosi terhdap keputusan pembelian Kartu Prabayar IM3. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan penelitian populasi, dengan anggota populasi dijadikan sebagai sampel yang berjumlah 200 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Metode analisis yang digunakan dalam peneltian ini adalah uji validitas, reliablitas, uji asumsi klasik (normalitas, autokorelasi, multikolinieritas, heteroskedastistias) korelasi, analisis regresi linier berganda, uji hipotesis dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menujukkan berdasarkan nilai Fhitung 88,290 ≥Ftabel3,04 maka kesimpulan yang diperoleh adalah Ha diterima dan H0 ditolak. Dari hasil penelitian menunjukkan signifikansi 0,000 artinya secara bersama-sama variabel harga dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Hasil uji t terdapat pengaruh variabel harga dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan signifikansi 0,001 dan terdapat pengaruh variabel harga dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai signifikansi 0,000. Berdasarkan uji R square yang dilakukan. Hasilnya, variabel harga dan promosi memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian yaitu sebesar 0,473 atau 47,3%. Sedangkan sisanya 52,7% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini yakni variabel produk dan lokasi.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES (inc : Akuntansi, Perbankan, Manajemen, Pemasaran, Pariwisata, dll) > 1505 Marketing > 150507 Pricing (incl. Consumer Value Estimation)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Jurusan Ekonomi Syariah
Depositing User: Muh Hamim
Date Deposited: 07 Dec 2020 03:06
Last Modified: 07 Dec 2020 03:06
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/1863

Actions (login required)

View Item View Item