Sari, Julnium Derana (2024) Peran BUMDes Rest Area dalam Meningkatkan Pendapatan Desa Ngrame Kecamatan Pungging Kabupaten Mojokerto. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.
Text
934117319_prabab.pdf Download (683kB) |
|
Text
934117319_bab1.pdf Download (322kB) |
|
Text
934117319_bab2.pdf Download (270kB) |
|
Text
934117319_bab3.pdf Download (235kB) |
|
Text
934117319_bab4.pdf Restricted to Registered users only Download (328kB) |
|
Text
934117319_bab5.pdf Restricted to Registered users only Download (134kB) |
|
Text
934117319_bab6.pdf Download (7kB) |
|
Text
934117319_daftar-pustaka.pdf Download (106kB) |
|
Text
934117319_lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
934117319_lembar-pernyataan-persetujuan-publikasi.pdf Download (168kB) |
Abstract
Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) adalah suatu Lembaga usaha desa yang dikelolah oleh masyarakat dan pemerintahan desa dalam upaya memperkuat perekonomian desa yang dibentuk berdasarkan kebutuhan dan potensi desa. BUMDes di Desa Ngrame Kecamatan Pungging Kabupaten Mojokerto sudah berjalan kurang lebih 5 Tahun dengan sebaik mungki, sehingga dalam pegelolaan BUMDes Desa Ngrame ini setiap tahunnya mengalami peningkatan pendapatan desa Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengelolaan BUMDes, dan bagaimana peran BUMDes dalam meningkatkan pendapatan desa. Penelitian ini dilakukan merupakan penelitian lapangan yang menggunakan pendekatan kualitatif. Pengambilan data penelitian ini dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Wawancara ini dilakukan dengan sekretaris desa dan pengurus Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). Hasil dari pemaparan penelitian analisa yang di dapatkan bahwa proses pengelolaan yang membantu untuk merumuskan kebijakan dan tujuan yang memberikan pengawas pada semua hal yang melibatkan pelaksanaan dan pencapaian. Dan ada beberapa aspek juga untuk berjalannya pengelolaan Badan Usaha Milik Desa yaitu dari perencanaan, perorganisasian, pergerakan dan pengawasan. Dalam BUMDes berperan penting bagi desa maupun masyarakat yang dapat meningkatan pendapatan desa yang dimana sebelum adanya BUMDes pendapatan yang dimiliki Desa Ngrame pertahunya belum maksimal, dan dengan adanya BUMDes mengalami peningkatan terhadap pendapatan desa.
Item Type: | Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjects: | 14 ECONOMICS (Ekonomi) > 1402 Applied Economics > 140205 Environment and Resource Economics 14 ECONOMICS (Ekonomi) > 1402 Applied Economics > 140207 Financial Economics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Jurusan Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Julnium Derana Sari |
Date Deposited: | 26 Sep 2024 04:25 |
Last Modified: | 26 Sep 2024 04:25 |
URI: | https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/14840 |
Actions (login required)
View Item |