Medote Tamyiz Untuk Mempermudah Penerjemahan Al-Qur’an Al-Karim di Kursusan Ocean Pare Kediri

Komarudin, Irpan (2015) Medote Tamyiz Untuk Mempermudah Penerjemahan Al-Qur’an Al-Karim di Kursusan Ocean Pare Kediri. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
932501311-prabab.pdf

Download (1MB)
[img] Text
932501311-bab1.pdf

Download (992kB)
[img] Text
932501311-bab2.pdf

Download (801kB)
[img] Text
932501311-bab3.pdf

Download (758kB)
[img] Text
932501311-bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
932501311-bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (573kB)
[img] Text
932501311-bab6.pdf

Download (867kB)
[img] Text
932501311-daftar pustaka.pdf

Download (760kB)
[img] Text
932501311-lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB)

Abstract

طريقة المييز لتسهيل ترجمة القرآن الكريم في دورة OCEAN باري كديري : Al-Qur’an Al-Karim adalah pedoman muslim dalam menjalani kehidupan dunia dan akhirat kelak dan Al-Qur’an pula diturunkan dengan menggunakan bahasa yang paling mulia yaitu bahasa Arab. Maka wajid kepada muslim untuk mempelajarinya dalam hal membaca dan mengetahui makna bacaannya dan Al-Qur’an akan memberi syafaat kepada orang yang mempelajarinnya. Banyak cara dalam mengetahui isi kandungan ayat-ayat Al-Qur’an salah satunya sebagai mana yang digunakan di kursusan ocean tentang metode tamyiz untuk mempermudah penerjemahan Al-Qur’an Al-Karim Pare Kediri. Dalam penelitian ini peneliti memfokuskan penelelitiannya terhadapa bagaimana implementasi, langkah-langkah pembelajaran, kurikulum dan media yang digunakan dalam metode tamyiz di kursusan Ocean Pare Kediri. Untuk mencapai tujuan dan hasil dari penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian deskriptif yang berbentuk kualitatif. Kehadiran peneliti sangat penting karena peneliti merupakan instrument kunci untuk mengungkapakan makna yang ada. Adapun cara pengumpulan data diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisa data dilakukan dengan cara deduktif.. Dalam peneletian ini pengecekan keabsahan data dengan menggunakan tehnik trianggulasi. Adapun hasil penemuan dari penelitian ini diperoleh bahwasannya metode tamyiz ialah suatu cara untuk mempermudah siswa untuk mempelajari kaidah-kaidah bahsa arab, terjemah Al Quran dan kitab kuning yang peruntukan untuk anak-anak dan pemula. Metode tamyiz sama halnya dengan metode penerjemahan kata perkata dan penerjemahan harfiyah. Adapun implementasi dan langkah-langkah metode tatyiz yakni pertama, sebelum menterjemah bahasa sumber siswa harus mengidentifikasi kata-kata seperti huruf, kata benda dan kerja, bahasa sumber dalam metode tamyiz yakni Al Qur’an pada surat Al Baqarah. Kemudian siswa memberi tanda terhadapa kata-kata tersebut. Kemudian membaca satu ayat dari surat Al Baqarah dengan cara tartil dan tamyiz. Kemudian mengidentifikasi kata-kata dan menterjemahkannya kedalam bahasa target yakni bahasa Indonesia dengan metode penerjemahan kata perkata dan penerjemahan harfiyah. Adapun kurikulum yang digunakan di kursusan ocean sama halnya dengan kurikulum yang dituliskan oleh pengramh metode tamyiz. Guru menambahkan media yang membantu berjalannya dan mengiringi pembelajaran metode tamyiz di kursusan Ocean Pare Kediri. Adapu media yang digunakan adalah papan tulis untuk menjelaskan materi, gendang untuk mengiringi lagu dan buku pedoman untuk belajar metode tamyiz.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE (Ilmu Bahasa, Komunikasi dan Budaya) > 2004 Linguistics (Ilmu Bahasa) > 200401 Applied Linguistics and Educational Linguistics
20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE (Ilmu Bahasa, Komunikasi dan Budaya) > 2004 Linguistics (Ilmu Bahasa) > 20040904 'Ilmu al-Dalalah (Arabic Semantics); (Makna Bahasa Arab)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Muh Hamim
Date Deposited: 17 Feb 2020 06:48
Last Modified: 17 Feb 2020 06:48
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/1028

Actions (login required)

View Item View Item