Khasanudin, Ahmad (2014) Antara Dakwah dan Kerukunan (Dilema Tokoh Agama ditengah Masyarakat MajemukDusun Kalibago Desa Kalipang Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri). Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.
Text
933100110 prabab.pdf Download (260kB) |
|
Text
933100110 BAB I.pdf Download (168kB) |
|
Text
933100110 BAB II.pdf Download (214kB) |
|
Text
933100110 Bab III.pdf Download (129kB) |
|
Text
933100110 BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (215kB) |
|
Text
933100110 BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (276kB) |
|
Text
933100110 BAB VI.pdf Download (65kB) |
|
Text
933100110 DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (141kB) |
Abstract
Sudah menjadi kewajiban tiap para agamawan untuk melakukan dakwah kepada tiap para jamaatnya hal itu dikarenakan setiap agama menganjurkan kepada para jamaatnya untuk melakukan dakwah, di Dusun Kalibago setiap para tokoh agama selalu melakukan dakwah kepada para jamaatnya akan tetapi mereka para tokoh agama tidak pernah mengajak umat agama lain untukmemeluk agamanya jika toh ada perpindahan agama hal itu bukanlah ajakan dari para agamawan akan tetapi biasanya tejadi akibat dampak dari pernikahan beda agama. Singkatnya, metode dakwah yang dikembangkan oleh kebanyakan da’i/mubaligh dan penginjil adalah metode yang relevan dan signifikan untuk dikembangkan sesuai dengan kenyataan (realitas) dakwah yang mengitarinya. Pendeta, dia menyampaikan dakwah sesuai dengan komunitas Kristiani yang dihadapi dengantidak banyak menyinggung kehidupan sosial yang sudah harmonis dan toleran serta terbuka pada masyarakat Dusun Kalibago. Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui dan menganalisa pola dan strategi dakwah antar umat beragama di Dusun Kalibago, Desa Kalipang, Kecamatan Grogol, Kabupaten Kediri. Teknik penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dan bersifat deskriptif, serta menggunakan pendekatan secara sosiologis fungsionalisme. Dalam pengumpulan data, penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa para tokoh agama sangatlah berperan didalam memberikan dakwah dan menciptakan kerukunan hal itu dikarenakan sebagai kontrol sosial, yakni dapat menciptakan suatu situasi dan kondisi yang aman, damai dan rukun serta kehidupan yang harmonis. Adapun pola dakwah para tokoh agama yaitu secara blusukan, secara kultural, berkomunikasi secara egaliter yaitu dengan cara cangkruan diwarung , dan berdialog sesuai dengan karakter masyarakat, dan mengetahui tingkat kecerdasan masyarakat. Sedang usaha tokoh agama dalam menjaga kerukunan ialah dengan tidak memperdebatkan dogma ajran agama, membangun pola hubungan secara kekeluargaan, menumbuhkembangkan nilai kemanusiaan, dan mengadakan kegiatan secara bersama-sama terlepas dari kegiatan sosial suatu agama.
Item Type: | Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjects: | 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES (Filosofi dan Studi Agama) > 2204 Religion and Religious Studies (Agama dan Studi Agama) > 220405 Religion and Society |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin > Jurusan Studi Agama-agama |
Depositing User: | Muh Hamim |
Date Deposited: | 28 Mar 2023 02:29 |
Last Modified: | 28 Mar 2023 02:29 |
URI: | https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/8031 |
Actions (login required)
View Item |