Analisis Prinsip 6C Dalam Meminimalisir Risiko Pembiayaan Mikro (Studi Kasus Bank BRI Syariah Kantor Cabang Pembantu Nganjuk)

Putra, Rahmat Andika (2021) Analisis Prinsip 6C Dalam Meminimalisir Risiko Pembiayaan Mikro (Studi Kasus Bank BRI Syariah Kantor Cabang Pembantu Nganjuk). Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
931408116_prabab.pdf

Download (144kB)
[img] Text
931408116_bab1.pdf

Download (209kB)
[img] Text
931408116_bab2.pdf

Download (192kB)
[img] Text
931408116_bab3.pdf

Download (164kB)
[img] Text
931408116_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (341kB)
[img] Text
931408116_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB)
[img] Text
931408116_bab6.pdf

Download (3kB)
[img] Text
931408116_daftarpustaka.pdf

Download (92kB)
[img] Text
931408116_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (531kB)

Abstract

Pembiayaan mikro yaitu produk pembiayaan yang diberikan kepada pengusaha miro kecil dan menengah yang membutuhkan tambahan modal dalam kegiatan operasionalnya. Sebelum memberikan pembiayaan pihak bank melakukan analisis kelayakan pembiayaan yang menngunakan Prinsip 6C yang terdiri dari Character, Capacity, Collateral, Capital, Condition of Economy, Constrain yang bertujuan untuk memitigasi risiko sehingga akan meminimalkan risiko yang terjadi dikemudian hari. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendkatan kualitatif dengan penelitian bersifat deskriptif. Sumber data penelitian dari hasil wawancara dengan pihak-pihak terkait yakni Kepala Bank BRI Syariah KCP Nganjuk dan karyawan-karyawan yang bersangkutan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan dalam pelaksanannya Bank BRI Syariah KCP Nganjuk sudah menerapkan analisis pembiayaan sesuai dengan SOP yang berlaku. Untuk mitigasi dalam pembiayaan khususnya pembiayaan mikro 6C dapat meminimalisir pembiayaan bermasalah dimana mampu menjaga tingkat NPF dibawah 3% yang berarti tingkat kesehatan bank masih aman dan bisa melanjutkan pembiayaan di tahun berikutnya. Pembiayaan mikro merupakan pembiayaan yang paling banyak diminati pada Bank BRI Syariah KCP Nganjuk.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES (inc : Akuntansi, Perbankan, Manajemen, Pemasaran, Pariwisata, dll) > 1502 Banking, Finance and Investment, Financial Institution > 150203 Financial Institutions (incl. Banking) > 15020301 Bank (incl. Bank Syariah)
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES (inc : Akuntansi, Perbankan, Manajemen, Pemasaran, Pariwisata, dll) > 1502 Banking, Finance and Investment, Financial Institution > 150205 Investment and Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: Mokamad Mahbub Junaidi
Date Deposited: 28 Mar 2022 03:09
Last Modified: 28 Mar 2022 03:09
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/3994

Actions (login required)

View Item View Item