Budaya Religius Sebagai Upaya Membentuk Sikap Disiplin Siswa di MI MIFTAHUL HUDA Ngreco Kandat 2024

FAQIEH, FAQIEH (2024) Budaya Religius Sebagai Upaya Membentuk Sikap Disiplin Siswa di MI MIFTAHUL HUDA Ngreco Kandat 2024. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
932139119_prabab.pdf

Download (1MB)
[img] Text
932139119_bab1.pdf

Download (384kB)
[img] Text
932139119_bab2.pdf

Download (572kB)
[img] Text
932139119_bab3.pdf

Download (446kB)
[img] Text
932139119_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (624kB)
[img] Text
932139119_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (504kB)
[img] Text
932139119_bab6.pdf

Download (295kB)
[img] Text
932139119_daftarpustaka.pdf

Download (315kB)
[img] Text
932139119_lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (603kB)

Abstract

Faqieh 2024. Budaya Religius Sebagai Upaya Membentuk Sikap Disiplin Siswa di MI Miftahul Huda Ngreco. Jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Negeri Kediri. Kata Kunci: Budaya Religius, Sikap Displin. Pendidikan tidak hanya mentransfer atau mengabarkan anak tentang ilmu pengetahuan banyak tujuan mulia yang ingin dicapai melalui Pendidikan. Pendidikan juga mengajarakan dan menyiapkan untuk kehidupan selanjutnya, dan mengenalkan anak dengan budaya yang ada disekitamya maupun budaya yang lain pengenalan budaya bertujuan agar anak mempunyai kedisiplinan dan identitas diri. Oleh karena itu, menganalisi bagaimana budaya religius, menganalisis apa saja faktor pendukung, menganalisis faktor penghambat budaya religius dalam membentuk sikap disiplin siswa di MI Miftahul Huda Ngreco Kandat itu sangat penting. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. pendekatan data kualitatif dianalisis melalui tiga tahap yaitu: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Adapun pengecekan keabsahan data pada penelitian ini menggunkan kriteria tertentu yaitu: triangulasi dan ketekunan pengamatan. Hasil penelitian menunjukkan jika budaya religius di MI Miftahul huda yang membentuk sikap disiplin yaitu,: a) Doa pagi membentuk sikap disiplin siswa agar senantiasa berdoa sebelum melakukan kegiatan b) Sholat Dhuha berjamaah membentuk sikap disiplin siswa dholat berjamaah dalam ibadah sunnah dan fardhu c) Istighosah dan tahlil membentuk sikap disiplin siswa dalam pengamalan ajaran ahlussummah wal jamaah d) Tpq Usmani membentuk sikap disiplin siswa dalam membaca Al-Qur’an menggunakan metode usmani dan sesuai dengan kaidah tajwid yang baik dan benar e) Tahfidz membentuk sikap disiplin siswa untuk selalu menderes dan menambah hafalan Al-Qur’an f)Madrasah diniyah memebentuk sikap disiplin siswa sesuai dengan ajaran agama islam dan disiplin serta terampil dalam memahami, menulis dan membaca kitab jawa pegon

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1399 Other Education > 139999 Education not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Faqieh Faqieh
Date Deposited: 06 Jan 2025 03:36
Last Modified: 06 Jan 2025 03:36
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/16277

Actions (login required)

View Item View Item