Tik Tok Sebagai Media Promosi Pada CV. Nr Herbal Care

Masfa, Fira Maghfiratul (2024) Tik Tok Sebagai Media Promosi Pada CV. Nr Herbal Care. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
933500117_prabab.pdf

Download (5MB)
[img] Text
933500117_bab1.pdf

Download (3MB)
[img] Text
933500117_bab2.pdf

Download (3MB)
[img] Text
933500117_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
933500117_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
933500117_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
933500117_bab6.pdf

Download (3MB)
[img] Text
933500117_daftar pustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text
933500117_lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
933500117_Lembarpersetujuanpublikasi.pdf

Download (157kB)

Abstract

Media sosial kini menjadi suatu kebutuhan bagi manusia, terlebih soal perkembangan teknologi dan informasi semakin pesat sehingga dapat memudahkan semua orang mengaksesnya. Keberadaan media sosial membawa pengaruh baik suatu bidang terutama dalam mempromosikan barang atau jasa. Salah satunya CV. NR Herbal Care memanfaatkan Tik Tok sebagai media promosi. Berbagai cara yang dilakukan untuk menaikkan jangkauan yakni dengan membuat konten menarik berisikan edukasi, hiburan, menginformasikan serta memberikan tanggapan langsung terhadap pengguna Tik Tok. Fokus penelitian ini adalah bagaimana penggunaan Tik Tok sebagai media promosi dan bagaimana efek dari penggunaan Tik Tok pada CV. NR Herbal Care. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji dan memahami proses promosi melalui aplikasi Tik Tok dan efek penggunaan Tik Tok di CV. NR Herbal Care. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data dengan pengamatan, wawancara, dokumentasi dengan jumlah informan 10 orang yang berkaitan dengan penelitian. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis data Miles dan Huberman yakni reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Validitas data yang digunakan dalam penelitian ini ada empat kriteria yakni credibility, transferability, dependability, confirmabilily dan kecukupan referensi Hasil dari penelitian ini adalah penggunaan Tik Tok pada CV. NR Herbal Care dalam mempromosikan produk dan jasanya melalui pemanfaatan fitur-fitur Tik Tok, memperhatikan konten terkini (up to date), konsep yang menarik untuk memberi informasi, dan menjangkau banyak konsumen, mitra kerja serta masyarakat luas. Selain itu, efek dari penggunaan Tik Tok juga sangat signifikan dengan meningkatnya jumlah penonton, likes (menyukai), komentar dan bagikan oleh pengguna Tik Tok. Adanya peningkatan tersebut dapat memudahkan CV. NR Herbal Care untuk lebih dikenal masyarakat dengan menyajikan konten yang sederhana namun memberikan informasi yang mudah diterima. Dengan begitu konten akan lebih mudah menarik view dan memudahkan CV. NR Herbal Care lebih menjangkau pasar yang lebih luas melalui Tik Tok.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE (Ilmu Bahasa, Komunikasi dan Budaya) > 2001 Communication and Media Studies > 200102 Communication Technology and Digital Media Studies
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Fira Maghfiratul Masfa
Date Deposited: 20 Jun 2024 01:43
Last Modified: 20 Jun 2024 01:43
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/13137

Actions (login required)

View Item View Item