Pengembangan Mini Book Berbasis Kearifan Lokal Kediri Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kelas IV Tema Indahnya Keberagamaan Di Negeriku Mi Mambaul Ulum Kediri

fikriya, I'anah El (2023) Pengembangan Mini Book Berbasis Kearifan Lokal Kediri Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kelas IV Tema Indahnya Keberagamaan Di Negeriku Mi Mambaul Ulum Kediri. Undergraduate (S1) thesis, IAIN Kediri.

[img] Text
932614319_prabab.pdf

Download (1MB)
[img] Text
932614319_bab1.pdf

Download (429kB)
[img] Text
932614319_bab2.pdf

Download (468kB)
[img] Text
932614319_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (556kB)
[img] Text
932614319_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
932614319_bab5.pdf

Download (199kB)
[img] Text
932614319_daftarpustaka.pdf

Download (308kB)

Abstract

ABSTRAK I’ANAH EL FIKRIYAH, Dosen Pembimbing Sheila Fakhria,M.H. dan Tutik Dinur Rofiah,S.Pd.I,M.Pd Pengembangan mini book berbasis kearifan lokal Kediri untuk meningkatan hasil belajar kelas IV tema indahnya keberagaman di negeriku MI Mambaul Ulum Kediri, Skripsi, Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Fakultas Tarbiyah, IAIN Kediri, 2023. Kata kunci: Mini book, Kearifan Lokal, Hasil Belajar Mini book merupakan salah satu bahan ajar yang digunakan untuk menunjang atau menjadi pendamping buku tematik, dengan adanya mini book peserta didik diharapkan dapat tertarik sehingga dapat meningkatkan hasil belajar tematik 7 kelas IV. Tujuan peneliti mengembangkan media mini book berbasis kearifan lokal Kediri ini yaitu: 1) Pengembangan produk mini book berbasis kearifan lokal dalam peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas IV MI Mambaul Ulum Kota Kedri 2) Kelayakan Mini book berbasis kearifan lokal dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas IV MI Mambaul Ulum Kota Kediri 3) mengetahui peningkatan Hasil Belajar sebelum dan sesudah menggunakan Bahan Ajar tematik Tema 7 Indahnya Keberagaman Budaya di MI Mambaul Ulum Kota Kediri. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D), dengan menggunakan model pengembangan ADDIE. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas IV MI Mambaul Ulum kota Kediri. Dengan jumlah peserta didik sebanyak 34. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan wawancara, observasi, tes hasil belajar pre-test & post-test dan dokumentasi. Penelitian dan pengembangan ini menghasilkan 1) Produk kearifan lokal Kediri berupa mini book. 2)Kelayakan produk berdasarkan hasil validasi ahli media menyatakan 100% dan 90,4% dikategorikan sangat layak. Validasi ahli materi 73% dan 94,5% dikategorikan sangat layak dan ahli bahasa 90% dikategorikan sangat layak. 3) dalam mengukur peningkatan hasil hasil belajar peserta didik penulis menggunakan soal pre-test dan post-test pada kelompok kecil dan besar. Untuk menghitung hasil penulis menggunakan uji N-Gain, dan hasil uji N-Gain kelompok kecil 0,8 tergolong tinggi, sedangakan uji N-Gain kelompok besar adalah 0,89 tergolong tinggi. Dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar pada peserta didik kelas IV MI Mambaul Ulum Kediri sesudah menggunakan mini book berbasis kearifan lokal Kediri pada tematik 7 kelas IV.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130201 Creative Arts, Media and Communication Curriculum and Pedagogy (Kurikulum dan Pedagogi Seni Kreatif, Media dan Komunikasi)
13 EDUCATION (Pendidikan) > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130205 Humanities and Social Sciences Curriculum and Pedagogy (excl. Economics, Business and Management) ; Kurikulum dan Pedagogi Humaniora dan Ilmu Sosial
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: I'anah El Fikriyah
Date Deposited: 27 Sep 2023 07:21
Last Modified: 27 Sep 2023 07:21
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/10150

Actions (login required)

View Item View Item