Praktik Kesetaraan Gender Dalam Kepemimpinan Perempuan Di Lembaga Pendidikan Wahidyah Kota Kediri

KURNIA WATI, SITI SHOLIKHATUN (2021) Praktik Kesetaraan Gender Dalam Kepemimpinan Perempuan Di Lembaga Pendidikan Wahidyah Kota Kediri. Undergraduate (S1) thesis, IAIN KEDIRI.

[img] Text
933702417_prabab.pdf

Download (1MB)
[img] Text
933702417_bab1.pdf

Download (311kB)
[img] Text
933702417_bab2.pdf

Download (379kB)
[img] Text
933702417_bab3.pdf

Download (178kB)
[img] Text
933702417_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (219kB)
[img] Text
933702417_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (395kB)
[img] Text
933702417_bab6.pdf

Download (141kB)
[img] Text
933702417_daftarpustaka.pdf

Download (143kB)
[img] Text
933702417_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (453kB)
[img] Text
933702417_SITI SHOLIKHATUN KURNIA WATI.pdf

Download (173kB)

Abstract

SITI SHOLIKHATUN KURNIA WATI, 2021. Praktik Kesetaraan Gender Dalam Kepemimpinan Perempuan Di Lembaga Pendidikan Wahidiyah Kota Kediri, Skripsi, Jurusan Sosiologi Agama, Fakultas Ushuluddin dan Dakwah, IAIN Kediri, Penguji Dr. Taufik Alamin, M.Si, Pembimbing I Dr. Sardjuningsih, M.Ag. Dan Pembimbing II Maufur, MA. Kata Kunci: Kesetaraan Gender, Gender, Kepemimpinan Perempuan Lembaga Pendidikan menjadi sorotan masyarakat atau pangkal kedua pembelajaran untuk seseorang. Sehingga jika pada lingkup pendidikan memberikan contoh menerapkan praktik kesetaraan gender maka akan menjadi salah satu cara untuk mendongkrak pemikiran masyarakat yang masih berpaku terhadap budaya patriarki, yang mana memposisikan perempuan ditingkat yang rendah dan berperan pada wilayah domestik tanpa memberi kesempatan untuk mengembangkan potensinya diranah publik . Untuk itu penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan fokus penelitian sebagai berikut : Pertama, Bagaimana konsep kesetaraan gender di Lembaga Pendidikan Wahidiyah Kota Kediri?, Kedua Bagaimana makna praktik kesetaraan gender dilembaga pendikan wahidiyah kota kediri?. Penelitian ini menggunakan pendekatan Fenomenologi, dengan populasi data Kepala sekolah Lembaga Pendidikan Wahidiyahyang berada di Kelurahan Bandar Lor Kec. Mojoroto Kota Kediri, dan sampel sebanyak 8 orang, yang terdiri dari 4 Kepala Sekolah, 1 Rektor, dan 1 Kabid, dan 1 Pramu (Pembantu Yayaysan Wahidiyah). instrumen yang digunakan adalah wawancara dan observasi. Hasil penelitian yang dilakukan, maka penulis dapat menyimpulkan yang pertama mengenai konsep kesetaraan gender yang berada di Lembaga Pendidikan Wahidiyah Kota Kediri tersebut menerapkan peraturan pemerintah mengenai Permen (Peraturan Mentri) Pendidikan Nasional No. 13 Tahun 2017 dan Nilainilai ke-Islaman dalam kepemimpinan. Kedua mengenai makna kesetaraan gender, dalam Lembaga Pendidikan ini telah banyak memberikan peluang terlebih kepada perumpuan dengan diberikan akses atau kesempatan untuk berperan pada ranah publik dan menjadi hal wajar untuk menjadi pemimpin pada lembaga pendidikan yaitu TK hingga pada Rektornya.

Item Type: Thesis (Skripsi, Tesis, Disertasi) (Undergraduate (S1))
Subjects: 13 EDUCATION (Pendidikan) > 1303 Specialist Studies In Education > 130308 Gender, Sexuality and Education (Gender, Seksualitas dan Pendidikan)
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY (Studi Kemasyarakatan, incl : sosiologi) > 1608 Sociology > 160809 Sociology of Education
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Jurusan Sosiologi Agama
Depositing User: Siti Sholikhatun Kurnia Wati
Date Deposited: 12 Jan 2022 05:35
Last Modified: 12 Jan 2022 05:35
URI: https://etheses.iainkediri.ac.id:80/id/eprint/3099

Actions (login required)

View Item View Item